Laman

Minggu, 07 Juli 2013

cara membuka situs yang di blok

 Cara Membuka Situs Yang di Blokir Telkom.

Terkadang saat kita browsing, kita menemui beberapa situs yang diblokir oleh pihak tertentu (telkom, nawala, aha, dll). Jika anda mengalami masalah ini,
Cara membuka situs yang diblokir NAWALA, Internet positif, Telkom, dan Operator lainya dengan mudah. Adakalanya ketika pengguna sedang melakukan pencarian di internet, tiba-tiba situs yang ingin dibuka terblokir dan akhirnya di arahkan ke alamat lain seperti internet positif maupun Nawala.  

Cara membuka situs yang diblokir dengan mengganti DNS Cara yang juga ampuh untuk mengakses situs yang diblokir adalah dengan mengganti DNS anda menjadi public DNS. Berikut ini adalah cara mengakses situs yang diblokir dengan mengganti DNS :

- Buka Control Panel >> Network and Internet >> Network and Sharing Center
- Pilih Local Area Connection >> Properties >> Internet Protocol Version 4 >> Properties
Cara Membuka Situs yang Diblokir
- Isikan detail DNS Google berikut ini di setting DNS anda
Preferred DNS Server : 8.8.8.8
Alternate DNS Server : 8.8.4.4





Cara Membuka Situs yang Diblokir


Demikian beberapa cara membuka situs yang di blokir oleh operator atau provider dan layanan internet lainya. Semoga berhasil.  jangan buka situs yang berbau porno broooo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar